Babinsa, sambangi rumah warga yang berlokasi di RT 02/06 Kel, Jatake Kec Jatiuwung kota Tangerang terima laporan dari warga sekitar karna ada salah satu warga yang mengalami gangguan jiwa,(ODGJ) yang sering meresahkan warga,
Turut hadir dalam kegiatan tersebut UCI Sanusi ketua Rt 02/06,Bhabinkamtibnas polsek jatiuuwung Aiptu Suryadi dan Babinsa koramil 0506 Tangerang Serka Mardiyanto dan Tokmas Nurhasan yang akrab di sapa mang Ibrong.serta beberapa rekan Awak media.
Suryadi.selaku binamas kelurahan Jatake Mengatakan, berharap peran aktif warga memberitahukan dan menginformasikan ke pihak Rt,Rw dan Babinsa ,Binamas yang mengganggu ketentaman kenyaman warga, "katanya.
Lebih lanjut, Peran serta masyarakat untuk menjaga keamanan dan ketentraman wilayah masing masing sangat membantu kita dalam mengatasi permasalahan kamtibnas sekitar kita" ungkap Suryadi.selaku binamas kelurahan Jatake.
Salah satu warga sekitar berinisial (SL) mengatakan,iya betul pak disini ada orang gangguan jiwa (ODGJ)jenis laki2 usia sekitar 49thn an kurang lebih yg biasa di sapa Acut, Sering meresahkan warga sekitar, "katanya.
Lebih lanjut, kla bisa segera secepatnya di tangani Dinas terkait untuk dibawa, " Harapan (SL).
Karna ketidak hadiran perwakilan dari keluarga ODGJ yang menurut informasi sedang sakit dan juga tidak hadirnya Ketua RW 06.maka permasalahan ini akan ditindak lanjuti hari senin mendatang di kelurahan Jatake
(Red/Odey-Samsul)
Posting Komentar